Subscribe Us

Iklan di sini

Puisi Ibu

"puisi singkat pendek tentang ibu, puisi yang menggambarkan sosok ibu..."

Bang Ancis Bang Ancis 1 min read 3 comments
IBU

Kita selalu ingin mengerti sesuatu tentang ibu.

Matanya yang basah
Pisau dapur yang merah
Konderambut yang patah
Suaranya yang tabah

Ibu adalah apapun yang berakhiran -ah

Ia setia merawat kenangan anak anaknya di rumah
Menunggu tiba musim liburan di pematang-pematang sawah
Menjaga kita seperti benih dalam tanah
Doanya adalah amsal dan mazmur yang berserah

by Januario Gonzaga

Puisi Ibu

Bang Ancis
Bang Ancis Seorang blogger jomblo, pemalas tapi iseng. Karena itu pula saya iseng ngeblog. Yah sekedar menulis. Tidak Penting, Tapi Perlu. Semoga Bisa Mencerahkan. Salam. Oha ya, support saya di Company Site | Onepage Website | Mystrikingly | Webflow
Related Post
Apa Itu Kliping dan Bagaimana Cara Membuat Kliping yang Baik?
Apa Itu Kliping dan Bagaimana Cara Membuat Kliping yang Baik?Kliping adalah proses mengumpulkan dan menyusun potongan informasi ata…
Ternyata Tak Merindu
Ternyata Tak Merindu Ternyata Tak Merindu Keputusan perlu diambil ketika hubungan di anta…
Cerita Rakyat, Tenggelamnya Keroko Puken
Cerita Rakyat, Tenggelamnya Keroko Puken Tenggelamnya Keroko Puken Cerita Rakyat Flores Timur - NTT Disadur …
Puisi Untuk Olga
Puisi Untuk OlgaOlga Syahputra  telah berpulang setelah hampir setahun berobat. J…